Tips Pemesanan Map Raport k13

Tips Pemesanan Map Raport k13

Ada beberapa tips pemesanan raport k13 yang perlu diketahui oleh banyak lembaga pendidikan. Ada beberapa persoalan yang dihadapi oleh percetakan kami terhadap para pemesan map raport yang bisa ditulis di sini. Prsoalan itu adalah kesalahan para pemesan yang cenderung memesan map raport mendekati hari penerimaan raport siswa secara serentak.

tips pemesanan map raport

Akibatnya, percetakan merasa kewalahan secara waktu dalam mengerjakan pesanan tersebut. Akhirnya, pesanan tersebut selesai tidak sesuai harapan, atau harga menjadi naik apabila ingin cepat selesai, bahkan resiko parahnya, pesanan tersebut ditolak karena tidak sanggup melayani pesanan yang over dan serentak ingin diselsaikan scara bersama dalam satu waktu. Untuk itu, ada beberapa tips yang perlu diperhatikan oleh pemesan.

1. Pesanlah map raport k13 jauh-jauh hari. Lebih awal justru menjadi lebih baik.
2. Pastikan pada jasa cetak bahwa ia mampu menyelesaikan pesananya secara tepat waktu.
3. Apabila ternyata jasa cetak sudah penuh pesananya, carilah jasa cetak lain yang mampu melayani.
4. Apabila terpaksa semua jasa cetak penuh, carilah percetakan yang bisa memberikan kepastian        waktu yang menurut Anda masih bisa ditoleransikan dalam kegiatan penerimaan raport.

Itulah beberapa tips yang bisa kami berikan kepada semua calon pemesan map raport di seluruh Indonesia. Semoga tips ini bermanfaat. dan bisa memberikan satu penyadaran baru, bahwasanya, pengerjaan map raport membutuhkan waktu yang tidak sedikit. Tidak mungkin hari ini pesan, besok sudah jadi. Belum lagi kalau banyak antrian yang masuk.

Komentar (0)

Posting Komentar